7/09/2015
DATA-DATA TPQ BAGUS JADIKAN RUJUKAN
TAMAN PENDIDIKAN
QUR’AN ( TPQ )
“MUSHALLA
AL-MUHAJIRIN”
Alamat : Batuang Bajawek, Kenagarian Pakan Rabaa Utara
Kec. Koto Parik Gadang Diateh
1. Profil TPQ Mushalla
Al-Muhajirin
2. Jumlah Guru, Nama
Guru, Tempat Tanggal Lahir, Tamatan, Tahun Mulai Mengajar
3. Jumlah santri
(Seluruh Data saat santri masuk dicatat lengkap )
4. Buku Absen Guru
5. Absen Santri baik
jam Belajar, Maupun Didikan Shubuh.
6. Daftar Pelajaran
7. Daftar Piket
8. Membuat Loggo TPQ
Tersendiri
9. Peraturan ditempel
10. Kata-kata Mutiara dan
doa2 Pendek Ditempel
11. Target TPQ ditempel
12. Sanksi yang telah
ditetapkan dijalankan tanpa ada pertimbangan lagi.
13. Bacaan Doa Belajar,
Sholat, Dzikir Disamakan
14. Masing-Masing
Target Belajar Musti terpenuhi.
15. Khusus Hafalan di
Kartu Kontrol Hafalan, Cukup Sekali dalam seminggu, Misal Usai Mengaji Hari
Rabu sebagai Syarat Pulang.
16. Membuat Stempel
Khusus TPQ
17. Memberikan
masing-masing Kartu Setoran Hafalan dan Kartu SPP ( 1500 / Kartu)
18. Membuat Struktur
TPQ, Mulai dari Ketua Pengurus Mushalla, Koordinator TPQ, Kepala, Jajarannya,
Santri.
19. Tata tertib, Pakai
Peci, Pakai Baju Seragam, dll
20. Menulis Pakai Papan
Tulis
21. Biasakan Menulis Ayat
dan Arab Melayu.
22. Setiap Pulang
Selalu Kasih PR Tergantung Guru Masing-Masing, Alangkah baiknya dalam bentuk
Hafalan atau Terkait Mata Pelajaran Pada Hari itu.
23. Jangan Lupa setiap
Tugas Harus dinilai dengan tinta merah, nilai 100, 95, 90, 85, dst
24. Bagi Siapa yang
terbaik akan diberikan Hadiah, yg hadiahnya diambil dari Denda Didikan Shubuh.
25. Wajibkan Santri
Mengisi Tanah dalam 2 Buah Karung dirumah, Lalu lubangi, setiap lubang masukkan
gagang Pelo (Ketela Jalar ), minimal 10 Lubang /Karung. Tujuannya, untuk
membiasakan Merawat.
26. Biasakan Santri
Infak Sukarela Tiap Usai Didikan Shubuh. Jangan infak yg diminta keorang tua
saat pagi itu, Tapi sisa jajan yang
dikasih.
Diposting oleh FIRDAUS BIN MUSA di 15.52
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar